-->

Rabu, 02 April 2014

9 Building Blocks pada Bisnis Model Canvas



"Postingan kali  ini saya  akan membahas tentang lanjutan 3 building blocks pada contoh produk/jasa dengan menggunakan 2 jenis Bisnis di bidang jasa"



JASA PENYEWAAN MOBIL




·        Customer segment:
Ø  Semua kalangan
penentuan target masyarakat dari kelas ekonomi sampai menengah keatas.

·        Value proposition:
Ø  Jasa penyewaan mobil
Menyewakan kendaraan untuk dipakai orang lain,per hari,per jam atau per bulan telah menjadi bisnis yang menjanjikan saat ini. Penyewa yang tak mau repot dengan harus membeli kendaraan sudah dapat layanan dengan kendaraan lengkap dengan sopirnya sekaligus kalau menyewa. Perjalanan pun bisa lebihlega tidak seperti naik angkutan umum yang tidak bisa berhenti atau beristirahat seenak hati.
·        Revenue Stream:

DAIHATSU TERIOS TX - 2012 - M/T
Dalam Kota
12 jam (dengan driver) Rp. 400.000
24 jam (dengan driver) Rp. 550.000
Luar Kota
12 jam (dengan driver) Rp. 500.000
24 jam (dengan driver) Rp. 650.000

Over time 10% per jam dari harga sewa
Harga belum termasuk BBM, parkir, tol dan makan driver

·        Channel:
-memasang spanduk,menyebarkan brosur, dan memanfaatkan social media.

·         Costumer Relationship:
-Memberikan pelayanan dan kenyamanan yang baik agar memuaskan pelanggan.

·         Key Resource:
-berupa jasa yang menyewakan mobil dan di sertakan juga drivernya bagi yang ingin menikmati perjalanan sepenuhnya.

·         Key Activites:
- promosi, untuk menarik perhatian konsumen.


·        Key Partner:
-Bekerjasama dengan bengkel atau montir langganan, untuk memperbaiki ataupun  perawatan mobil. Agar memperoleh harga yang lebih murah.

·        Cost:
-Biaya perawatan mobil dan upah pegawai.




BISNIS JASA FOTOGRAFI



·        Customer Segment:
Ø  Semua Kalangan

·        Value Proposition:
Ø  Jasa Fotografi
Banyaknya acara-acara yang di hadirkan rupanya bergaung baik bagi kelangsungan dunia fotografi di tanah air. Para pelaku usaha memberikan jasa untuk meliputi sebuah acara penting yang harus di dokumentasikan. Targetnya bias siapa saja dan acara apa saja mulai dari yang santai,semi formal,ataupun formal.
·        Revenue Stream:
Paket Foto Session
Single Package I (perorangan)
·         Biaya Rp. 150.000,-
·         Penambahan orang @ Rp. 50.000,-
·         1 Hari, 2 Jam foto session
·         1 fotografer
·         5 foto edit
·         1 CD Master seluruh hasil foto
Couple Package (pasangan)
·         Biaya Rp. 250.000,-
·         1 Hari, 2 Jam foto session
·         1 fotografer
·         5 foto edit + cetak 4R
·         1 CD Master seluruh hasil foto
Group Package (Minimal 5 orang)
·         Biaya Rp. 350.000,-
·         1 Hari, 3-4 Jam foto session
·         1 fotografer
·         15 foto edit + cetak 4R
·         1 CD Master seluruh hasil foto

·        Channel:
-berpromosi dengan baik di berbagai media,misalnya kartu nama,leaflet,SMS,internet,atau lisan dari mulut ke mulut.

·        Costumer Relationship:
-menentukan promosi bagi pelanggan pertama.dalam hal ini fee untuk jasa pemotretannya tidak terlalu mahal.namun untuk proses cetaknya tetap normal di sesuaikan dengan harga pasaran.

·        Key Resource:
-berupa jasa foto perorangan atau pasangan sesuai dengan yang diinginkan konsumen.

·         Key Activites:
-mencari orang yang supel,kreatif,dan mau bekerja keras sehingga dapat saling bahu-membahu untuk menghasilkan pekerjaan yang memuaskan pelanggan.

·        Key Partner:
-bekerja sama dengan teman atau saudara untuk membantu aktivitas pemotretan,misalnya mengarahkan gaya atau back up pencahayaan.

·        Cost:
-biaya perawatan perlengkapan kamera,biaya tempat atau studio cetak foto,dan biaya bagi hasil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar